Rekomendasi Saham yang Bagus untuk Jangka Panjang


Rekomendasi Saham yang Bagus untuk Jangka Panjang


Sudah tahu belum bahwa sekarang ini terdapat beberapa saham yang bisa digunakan untuk jangka pendek dan jangka panjang. Apabila anda sendiri sedang mencari beberapa rekomendasi terkait hal itu, maka dalam artikel ini akan diulas beberapa rekomendasi saham yang bagus untuk jangka panjang.


1.      INDF

Merupakan sebuah rekomendasi saham dari blue chip yang cukup populer sejak tahun 2021. Saham yang satu ini mampu fluktuatif sehingga banyak orang yang mencari. Hanya saja tidak sedikit pula sebuah kepercayaan para investor kepada INDF meski beberapa juga ada yang menariknya. Salah satu alasannya yaitu karena INDF berada tepat di naungan perusahaan yang fundamental.


2.      UNVR

Meski saham yang satu ini baru dibentuk pada tahun 2021 lalu. Namun ternyata sudah menduduki posisi pertama di kuartalnya. Hal itu bisa dibuktikan bagaimana tahun 2022 yang mencapai keuntungan dengan laba bersih sekitar Rp2 triliun. Dalam hal ini dapat disimpulkan bahwa UNVR merupakan salah satu saham yang memiliki pertumbuhan cukup bagus.

3.      ADRO

ADRO memang salah satu saham yang cukup terkenal dengan memiliki performa yang baik bahkan sangat stabil untuk digunakan. Nilai yang didapatkan dari ADRO tersebut yaitu bisa mencapai 1700 lebih. Jenis yang satu ini bisa dibilang merupakan sumber terbaik dari banyaknya saham yang bisa anda gunakan.


4.      ANTM

Saham yang satu ini perlu anda ketahui bahwa telah dilengkapi dengan sebuah performa yang cukup cantik dan begitu dinamis khususnya pada awal tahun 2022. Bahkan di tahun pertama sudah mampu mencapai sekitar Rp600 miliar lebih, angka yang cukup fantastis bukan tidak heran jika menggiurkan.


5.      AGIL

Tepat pada tahun 2021 lalu, AGIL kini mampu menambahkan keuntungan atua laba bersih dengan mencapai angka Rp96 miliar. Sementara untuk tahun 2022 AGIL bisa dibilang sangat menggiuirkan lantaran keinaikan labanya begitu bagus berada di angka Rp204 miliar. Hal ini tentu merupakan salah stau perkembangan yang begitu positif.


6.      ICBP

ICBP disini merupakan sebuah perusahaan yang memberikan perkembangan cukup baik khususnya ketika sedang COVID 19. Perusahaan tersebut kini bergerak dalam bidang FMCG dan bisa mendapatkan nilai positif sampai dengan 250 dalam artian kurang lebih sekitar 2 persenan lebih. Perlu anda ketahui bahwa sejak awal kemunculan labanya, ICBP kini cukup berkembang stabil dan selalu positif.


7.      BBTN

Menariknya dari produk yang satu ini yaitu merupakan salah satu bank dari naungan BUMN. Maka dari itu untuk pondasinya kini bisa dibilang sudah cukup kuat terbukti dari banyaknya orang yang berminat untuk melakukan investasi. Di tahun 2021 saja sudah berhasil mendapatkan sebuah keuntungan dengan jumlah sekitar Rp770 miliar lebih.


8.      BBNI

Perkembangan dari BBNI disini bisa dikatakna juga tidak kalah bagusnya dengan yang lain. Terbukti dari angka yang didapatkan mampu mencapai sekitar 1900 meski walaupun ditafsirkan kini berada dalam persentase yang bisa mencapau 28 persenan lebih. Potensi yang dimiliki oleh BBNI juga sudah cukup terimplementasikanya digital banking sehingga sangat cocok digunakan pada zaman apapun.


9.      TINS

TINS kini djuluki sebagai salah satu saham yag paling stabil pada sepanjang tahun 2022. Hal itu dikarenakan TINS sendiri memiliki fondasi yang begit kuat. Terbukti dari kenaikan dalam pertumbuhan laba yang didapatkan yaitu bisa sampai Rp600 miliar lebih.